Kamis, 18 September 2014

PEDOMAN PENILAIAN ASPEK AFEKTIF

PEDOMAN PENILAIAN ASPEK AFEKTIF
No
Aspek yang diamati
Kriteria
Skor

1.
Kehadiran
di kelas
Selalu masuk dan tidak pernah terlambat
5
Selalu masuk tapi pernah terlambat
4
Kadang tidak masuk dan pernah terlambat
3
Kadang tidak masuk dan sering terlambat
2
Tidak masuk sekolah
1
2.
Perhatian mengikuti pelajaran
Penuh perhatian dan sering menyampaikan pendapat/ berdiskusi dengan teman
5
Penuh perhatian tetapi jarang menyampaikan pendapat/ berdiskusi dengan teman
4
Kurang perhatian tetapi pernah menyampaikan pendapat/ berdiskusi dengan teman
3
Kurang perhatian tetapi tidak pernah menyampaikan pendapat/ berdiskusi dengan teman
2
Tidak perhatian tetapi tidak pernah menyampaikan pendapat/ berdiskusi dengan teman
1
3.
Kejujuran dalam mengerjakan soal evaluasi
Siswa mengerjakan soal secara mandiri, tidak mencontek teman dan tidak mencontek buku catatan
5
Siswa mengerjakan soal dengan bekerjasama dengan teman sebangku
4
Siswa mencontoh jawaban temannya
3
Siswa mengerjakan soal dengan melihat buku catatan
2
Siswa mengerjakan soal dengan gaduh, mencontek temannya dan terbukti melihat buku catatan
1
4.
Keaktifan bertanya
Selalu bertanya kepada guru/teman
5
Sering bertanya kepada guru/teman
4
Kadang bertanya kepada guru/teman
3
Pernah bertanya kepada guru/teman
2
Tidak pernah bertanya kepada guru/teman
1
5.
Menyawab pertanyaan
Selalu menjawab pertanyaan dari guru/teman
5
Sering menjawab pertanyaan dari guru/teman
4
Kadang menjawab pertanyaan dari guru/teman
3
Pernah menjawab pertanyaan dari guru/teman
2
Tidak pernah menjawab pertanyaan dari guru/teman
1
6.
Kedisiplinan mengerjakan tugas
Selalu mengerjakan dan mengumpulkan tugas yang diberikan dengan benar dan tepat pada waktunya.
5
Mengerjakan dan mengumpulkan tugas tepat waktu tetapi masih ada kekeliruan
4
Mengerjakan dan mengumpulkan tugas dengan benar tapi tidak tepat waktu
3
Mengerjakan dan mengumpulkan tugas tidak tepat pada waktunya dan masih ada kesalahan
2
Tidak mengerjakan dan mengumpulkan tugas
1

Kriteria Penskoran
1). Skor Maksimal: 30
2). Ketuntasan Individu dihitung dengan rumus :
          Presentase (%) = jumlah skor yang diperoleh/skor maksimal x 100%
Kriteria presentase skor siswa
No
Rentang skor
Keterangan
Katagori
1
84% - 100 %
Sangat tinggi
A
2
67% - 83%
Tinggi
B
3
50% - 66%
Sedang
C
4
33% - 49%
Rendah
D
5
20% - 32%
Sangat rendah
E

3). Ketuntasan klasikal dihitung dengan rumus :
          Presentase = jumlah skor yang diperoleh tiap aspek/skor maksimal tiap aspek
Kriteria rata-rata nilai tiap aspek:
No
Rentang skor
Keterangan
Katagori
1
       3,4 -  4
Sangat tinggi
A
2
2,8 - 3,4
Tinggi
B
3
2,2 - 2,8
Sedang
C
4
1,6 - 2,2
Rendah
D
5
1 - 2.2
Sangat rendah
E


Aktivitas siswa dikatakan baik jika keaktifan siswa mencapai kriteria baik.








Tidak ada komentar:

Posting Komentar